PENDERITAAN
Di setiap kau memandang dunia
Ku kecam sebuah makna
Menjelma menjadi sebuah rasa
rasa yang akan abadi di raga

Yang tersisa hanyalah sebuah rasa
yang menyesatkan hawa
Tertawa di tengah kepedihan
bernyanyi di kala penderitaan

membendung segala air mata
pedih mengguncang sukma
penderitaan tiada henti
bergulir satu per satu menyurutkan hati